Jumat, 01 Juni 2007

Surat Fiktif Rp 120 Milyar dari P.I

SURAT PERNYATAAN

Dengan ini saya:

Nama : Didik Heru Rahadi

Jabatan : Direktur PT. Gapura Kencana Indah

Alamat : Jl. Candi Ngrimbi 17 malang – Jawa Timur

Membuat pernyataan:

Bahwa sesungguhnya surat yang dikeluarkan oleh PT. Platinum Investment dengan Nomor 087/SK/PI/XIV/05, perihal Surat Persetujuan Pemberian Pinjaman dengan nominal Rp.120.000.000.000,- (seratus dua puluh milyar rupiah) adalah fiktif dan tidak memiliki kekuatan hukum.

Perihal dengan ketidaksahan surat tersebut saya, Didik Heru Rahardi, akan mengajukan gugatan hukum kepada pihak PT. Platinum Investment jika tidak diselesaikan hingga 20 Desember 2005.

Demikian Surat Pernyataan ini saya buat dalam keadaan sehat walafiat tanpa paksaan dari pihak manapun.

Surabaya, 09 Desember 2005


DIDIK HERU RAHARDI
Direktur PT. Gapura Kencana Indah